Senin, 08 Desember 2014

Item dalam Penilaian Kejurnas Catur

Item-item yang bisa dipake untuk penilaian Kejurnas Catur:

1. Alokasi/jadual waktu pertandingan.
2. Sarana peralatan catur.
3. Tempat pertandingan termasuk toilet yang bersih dan memadai
4. Kelancaran pertandingan.
5. Kinerja wasit dan panitia.
6. Penginapan dan akomodasi.
7. Pairing pertandingan.
8. Publikasi (termasuk games).
9. Insentif (yg gratis-gratis) dari panitia.
10. Transportasi (bagi peserta yg tinggal di luar kompleks)
11. Information Center, Health Center (dokter, perawat, sarpras, obat2 an).
12. Live Game Catur via Internet dilengkapi Komentator dan analisator
apalagi, friends?



Contoh Penilaian tentang kejurnas catur 2014 makasar (penilaian subyektif) :

1. Jadwal: 5 krn jadual berubah-ubah dan ada anak kecil yg dimainkan sampai jauh malam
2. Sarana catur: 5 krn buah+papan+jam caturnya kurang 100 unit lebih sehingga pertandingan tdk bs dimainkan bersamaan
3. Tempat pertandingan: 7. tempat untuk putri tidak ber-ac dan di area agak terbuka
4. Kelancaran pertandingan: 6. cukup lancar, meski banyak klaim dan atlit tidak puas
5. Kinerja wasit/panitia: 6. krn peraturan antara wasit satu dan lainnya kurang seragam (khususnya di catur cepat/kilat) sehingga terjadi klaim2 yg tdk perlu
6. Penginapan/akomodasi: 7. cukup baik meski harus bayar sendiri
7. Pairing pertandingan: 5. sering terlambat uploadnya dan sampai hari ini upload di chess-results hasil akhirnya tdk lengkap
8. Publikasi (termasuk games): 5. minim publikasi termasuk tdk ada games yg bisa diakses publik
9. Insentif dari panitia: 6. semuanya bayar, kecuali ada jemputan saat datang
10. Apalagi yg lainnya?

By MN Heri Darmanto.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar